Pemuda Adat Kabupaten Deiyai Lakukan Pertemuan Perdana

- 19 April 2024, 20:05 WIB
Pemuda adat kabupaten Deiyai melakukan Pertemuan berlangsung di Deiyai
Pemuda adat kabupaten Deiyai melakukan Pertemuan berlangsung di Deiyai /Alsael Bobii /Rakyat Papua

RAKYAT PAPUA. Nabire - Pemuda Adat Kabupaten Deiyai melakukan  Pertemuan Perdana, pada Jumat (19/04/2024).

Pertemuan berlangsung dihadirkan lima Distrik, tigi, tigi Barat, tigi Timur, kapiraya, dan bouwobado sertah 67 kampung di deiyai. Kabupaten Deiyai Provinsi Papua Tengah.

Mateus tekege mengajak para pemuda-pemudi sebagai penentu, maka (PA.KD) Pemuda Adat  Kabupaten Deiyai untuk melihat berbagai persoalan yang sedang terjadi di atas Tanah Papua lebih khusus kabupaten Deiyai, ujarnya.

"Kita harus selamatkan manusia, tanah, sumber daya alam Papua, kini ada ditangan Pemuda adat sebagai pewaris dan penentu masa depan Bangsa Papua"dalam rilisnya kepada media.

Konsolidasi pemuda adat Papua khususnya kabupaten Deiyai menentukan masa depan Papua yang mandiri dan berdaulat dan berdaya saing, kata 

Saya mengajak semua para pemuda-pemudi bisa bergabung dalam Wadah PA.KD Pemuda Adat  Kabupaten Deiyai mudah melihat persoalan yang dihadapi diatas tanah ini.punggasnya.***

Editor: Amin Momiage


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

x